ANALOGI OBAT DAN MUSIBAH
Saat ini, anda pasti sedang bertanya2,ada hubungan apa antara perbuatan negatif Dan sakit , musibah dan obat!!
Baiklah langsung disimak:: "Ketika kita sakit tentunya kita membutuhkan obat,berdasarkan pengalaman berobat saya dr berbagai dokter spesialis,obat yang paten berukuran besar dan pahitnya naudjubillah"😀
Namun reaksi dr obat tersebut alhamdulillah luar biasa,,meskipun harus ditelen bulat2😀
Nah,begitupula dengan kehidupan kita,jika saat ini,anda sedang mengalami musibah, introspeksilah,entah akibat dr banyaknya hal ndegatif yang tlah anda lakukan dimasa lalu,atau hal yg anda anggap sepele namun secara tidak sengaja menyakiti orang lain,atau saja anda kurang bersyukur atas hidup anda,sehingga anda perlu diberi cobaan oleh Allah SWT untuk mengobati "hal negatif" dalam hidup anda melalui "musibah".
So' anggaplah musibah sebagai obat dr "sakitnya" kehidupan anda, akibat dr hal negatif yg pernah anda lakukan!!
semakin pahit musibah, maka semakin besar rasa syukur dan bahagia yg kita rasakan,ketika kita berhasil melewati musibah tersebut.
Anggaplah musibah sbgai bentuk kepedulian Allah SWT, agar kita senantiasa introspeksi diri,dan bersyukur dengan apa yg tlah di karuniakan Allah swt kepada kita.
So' jalani aja dgn penuh tawakal dan bersyukur kita masih diberikan kesempatan untuk memperbaiki hidup kita.
Semoga bermanfaat!!
Komentar
Posting Komentar